Humanis!! Medis  Maksimalkan Pelayanan Kesehatan WBP.

    Humanis!! Medis  Maksimalkan Pelayanan Kesehatan WBP.

    INFO_PAS - Kegiatan pemeriksaan kesehatan ini dilakukan rutin oleh petugas kesehatan Lapas, tidak lain hal ini dilakukan agar para WBP yang tengah menjalani masa hukuman tetap mendapatkan hak  nya yaitu pelayanan kesehatan. Tetap Humanis dalam Maksimalkan Pelayanan Kesehatan narapidana. Jum'at (02/06).

    Peramedis mengatakan, dalam pelayanan kesehatan kami menerapkan sistem senyum, sapa dan sopan santun , setelah dilakukan pemeriksaan, warga binaan diberi obat dan vitamin sesuai dengan gejala yang dialami 

    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Berikan Pelayanan Terbaik Untuk Kesehatan...

    Artikel Berikutnya

    ASTEKPAM WAJIB DI RUPBASAN CILACAP

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Lapas Permisan Sambut Hangat Kekonsuleran Amerika
    Jelang Perayaan Rajabiyah, Rajab Fest Mifda Bersama Yayasan Miftahul Huda Kroya 2025
    Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Doa Bersama Jelang HUT Koopsudnas
    Polisi Buka Posko Pelayanan untuk Warga Korban Kebakaran di Kemayoran

    Ikuti Kami