Tim Sapu Jagad Rupasan Cilacap Lakukan Penataan Rumput

    Tim Sapu Jagad Rupasan Cilacap Lakukan Penataan Rumput
    Humas Rupbasan Cilacap

    CILACAP - PPNPN Rupbasan Kelas II Cilacap melakukan penanaman rumput guna Penghijauan di sekitar Tempat Pemusnahan Barang Bukti, Rabu, (31/05). 

    Sesuai dengan Arahan dari Kasubsi Administrasi dan Pengelolaan, Gresy untuk menananam rumput jepang di sekitar kantor Rupbasan Cilacap. 

    Kegiatan ini dilaksanakan pukul 07.00 WIB, Tim sapu jagad yang bertugas yaitu Anto, Yogi dan Yoyo, dengan adanya kegiatan ini diharapkan menambah sejuk dan asri kantor Rupbasan Cilacap.

    #Kumham Semakin Pasti
    # Kemenkumham Jateng
    #A Yuspahruddin
    # Rupbasan Cilacap Lugas Mencerdaskan

    agus sukarno putra

    agus sukarno putra

    Artikel Sebelumnya

    Rupbasan Cilacap Konsisten Laksanakan Apel...

    Artikel Berikutnya

    Semangat Rabu, Rupbasan Cilacap Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mencari Peluang Emas di Bandara: Lowongan Kerja Gaji Rp4,5 Juta, Ada Jalur Khusus dengan Biaya Rp25 Juta?
    Senam Pagi WBP Lapas Permisan, Menuju Hidup Sehat dan Produktif
    Jumat Sehat Lapas Permisan Gelar Senam Pagi untuk WBP
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas

    Ikuti Kami